Jumat, 16 Desember 2011

Blackberry Messenger vs Apple iMessage

Sejak kemunculan iOS 5 Beta untuk iPhone 3GS ke atas, sering sekali perbandingan oleh Apple Fanboy dan RIM Fanboy membandingkan tentang kedua fitur tersebut. Maka dari itu, beberapa contributor dari Antihackerlink Repository telah membuat chart perbandingan dan akan sedikit membahasnya di sini.

Pengujian perbandingan ini dilakukan di atas system sebagai berikut :
Blackberry® Pearl 9105 5.0.0.831, BBM 6.0.0.73
iPhone 4 16GB FU iOS 5 Beta (Registered UDID)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar